Monday 26 November 2012

Contoh Sumber Hukum Primer dan Sekunder



Sumber Hukum Primer Mengenai Rumah Susun

  •      Undang-undang No 16 tahun 1985, tentang Rumah Susun (Lembaran Negara tahun 1985 No 75 ; Tambahan Lembaran Negara No 3317). 
  •  Peraturan Pemerintah No 4 tahun 1988, tentang Rumah Susun (Lembaran Negara tahun 1988 No 7 ; Tambahan Lembaran Negara No 3372).


Sumber Hukum Sekunder Mengenai Rumah Susun

  • Panduan Hukum untuk Pemilik /  Penghuni Rumah Susun (kondominium, apartemen dan Rusunami)
Pengarang       : Erwin Kallo
Penerbit           : Minerva Athena Pressindo, Mei 2009, Jakarta
Cetakan I        : Agustus 2009
  •  Komentar Atas Undang-undang Perumahan dan Pemukiman & Undang-undang Rumah Susun
Pengarang       : Prof. Dr. A.P. Parlindungan, S.H.
Penerbit           : CV. Mandar Maju
Cetakan I        : 1997, Bandung

  • Hukum Apartemen : Rumah Susun
Pengarang       : Komar Andasasmit (notaris di Bandung)
Penerbit           : Ikatan Notaris Indonesia Komisariat Daerah Jawa Barat 1986
Cetakan II
  • Komentar Atas UU Pokok Perumahan dan Peraturan Sewa Menyewa
Pengarang       : Prof. Mr. Dr. Sudargo Gautama
Penerbit           : Alumni / 1975 / Bandung
Cetakan II

No comments:

Post a Comment