Saturday 13 June 2015

Tampil Cantik Natural Menggunakan 1-Day Acuvue Define


Halo...
Akhir-akhir ini aku sedang hobi menonton drama Korea, dan aku iri sekali melihat para artis disana bisa tampil cantik namun natural.

Bila kalian menonton drama korea, 
maka kalian bisa melihat bahwa penampilan artis di drama tersebut cantik namun makeup nya sangat natural 
sehingga tampak seperti tidak menggunakan makeup. 
Bahkan ketika mereka berdandan dengan makeup yang tebal pun, mereka tetap terlihat cantik namun tidak berlebihan.

Apakah kalian tahu kenapa ?
Bisa kamu lihat pada bola mata mereka.
Para artis tersebut tidak menggunakan softlens yang berwarna mencolok (fake), mereka lebih memilih menggunakan softlens berwarna coklat, hitam atau warna yang mendekati warna bola mata mereka. Oleh sebab itu, walau mereka menggunakan makeup yang tebal, mereka tetap terlihat cantik tapi natural :)

Nah, jangan hanya iri saja pada mereka, kita juga bisa kok tampil cantik natural seperti mereka ^^

Mau tau caranya?

Ayo baca lebih lanjut yaaa....



.
.

RAHASIA TAMPIL CANTIK NATURAL

Aku sendiri lebih percaya diri ketika aku menggunakan makeup yang natural, oleh sebab itu, aku akan memberitahu apa rahasiaku dapat tampil cantik natural.

Pssst...
Aku pakai softlens 1-Day Acuvue Define.

Softlens 1-Day Acuvue Define ini merupakan rahasiaku dapat tampil cantik natural. Warna softlensnya tidak fake sehingga aku lebih percaya diri ketika menggunakannya. 

1-Day Acuvue Define memiliki 3 pilihan warna yaitu
1. Vivid Style (brown)
2. Natural Shine (grey gold)
3. Accent Style (black)

1-Day Acuvue Define ini merupakan softlens single use yang setiap hari aku gunakan, sebab sangat nyaman dan tidak membuat mataku iritasi.
Aku menggunakannya ketika ke kampus, maupun ketika aku jalan-jalan.
Softlens ini merupakan softlens favoritku, hingga aku membeli semua pilihan warnanya (terutama karena lagi promo hehe - hanya sampai 30 Juni 2015).

Bagaimana hasilnya bila menggunakan softlens 1-Day Acuvue Define yang sangat natural ini ketika menggunakan makeup?
Jangan pernah berpikir bahwa cantik itu harus berdandan dan menggunakan softlens berwarna yang mencolok!
1-Day Acuvue Define memiliki warna yang natural, sehingga kamu bisa tampil cantik natural / tidak berlebihan seperti wanita Korea :D

Yuk lihat hasilnya di wajahku bila dipadupadankan dengan makeup ^^

.
.

1-Day Acuvue Define 
# Vivid Style / Brown




Bila kamu ingin menggunakan makeup, 
namun ingin hasil yang natural atau tampak lebih muda, 
maka kamu bisa menggunakan 1-Day Acuvue Define, 
dan jangan lupa gunakan eyeliner agar matamu terlihat lebih tegas (tidak seperti orang baru bangun tidur).



.....

1-Day Acuvue Define 
# Natural Shine / Grey Gold




1-Day Acuvue Define # Natural Shine merupakan warna yang paling terang dibanding warna 1-Day Acuvue Define yang lainnya.

Oleh sebab itu, tipe Natural Shine ini cocok untuk kamu yang suka tampil natural namun memiliki mata yang memikat.

Kamu bisa memadukannya dengan menggunakan eyeliner dan bulu mata palsu agar mata tampak lebih tegas dan terlihat besar seperti boneka ^^



.
.

Bagaimana?

1-Day Acuvue Define dapat membantumu tampil cantik natural bukan?

Tidak hanya tampil cantik natural saja, namun kamu juga akan mendapatkan mata yang sehat, nyaman dan aman menggunakan 1-Day Acuvue Define ini.

.
.

Baca juga post ku mengenai 1-Day Acuvue Define untuk mendapatkan info lengkap mengenai softlens ini:

dan

.....

FREE TRIAL

Kamu juga bisa kok mencoba 1-Day Acuvue Define ini gratis 
di Optik Seis dan Optik Melawai hingga 30 Juni 2015.
Daftar dulu disini ya..
Hati-hati ketagihan seperti aku :p

Bila kamu sudah mencobanya atau membelinya, yuk share di media sosial seperti apa makeup mu ketika menggunakan 1-Day Acuvue Define, dengan mencantumkan hashtag #pengalamanpertama dan #acuvuedefine

LIKE dan FOLLOW Acuvue Indonesia untuk mengetahui info-info penting lainnya ^^

THANK YOU

6 comments:

  1. Kinclong banget mukanya..pake Acuvue Define jd makin cling ya hahaha

    ReplyDelete
  2. say . aku mau daftar buat free trial nya ko gagal aja yah :(
    pengen banget nyobain softlens ini

    ReplyDelete
  3. Hai angel aku tertarik banget sm 1day acuvuenya. Mau coba free trial dulu tapi sayang sekali setiap mau daftar selalu error.

    ReplyDelete
  4. It looks amazing on you, the makeup matches you really well!
    The lenses really give sparkles ya to the eyes :D

    http://www.everythingaboutbella.com/

    ReplyDelete
  5. Vaniaaaa dirimu cantik bgt like a goddess hihihi Apalagi ditambah pake Natural Shinenya 1-day Acuvue Define, makin gorgeous :D

    hellomissyjune.blogspot.com

    ReplyDelete
  6. Wah cocok nih buat mataku yg sensitif, tapi hanya 1 x pakai sayang juga ya haha.

    impiccha.com

    ReplyDelete